bursalampung.com -
PT Bank BNI Syariah adalah lembaga perbankan di Indonesia. Bank ini semula bernama Unit Usaha Syariah Bank Negara Indonesia yang merupakan anak perusahaan PT BNI, Persero, Tbk. PT. BANK BNI Syariah kembali membuka kesempatan berkarir dengan mengisi posisi lowongan sebagai berikut :
Programmer Core Banking System
Persyaratan :
- Pendidikan minimal S1 dari jurusan Ilmu Komputer atau bidang terkait
- Memahami algoritma, struktur data dan analisis masalah
- Memahami pemograman Front-End : HTML, Javascript, XML, dll
- Memahami beberapa bahasa pemograman : PHP, Java, .Net, dll
- Memahami beberapa RDBMS : Oracle, MySQL, PostgreSQL, dll
- Memahami dengan baik sistem operasi Unix atau Linux
- Lebih disukai memiliki pengentahuan tentang layanan perbankan
- Memiliki kemampuan berkomunikasi & motivasi yang tinggi
- Bersedia ditempatkan di Jakarta
Bagi yang berminat dan memenuhi kualikasi, maka silakan melakukan pendaftaran secara online melalui form berikut ini :
Catatan :
- Pendaftaran dibuka paling lambat 4 November 2018
- Proses rekrutmen BNI Syariah ini tidak dipungut biaya apa pun
- Hanya kandidat terbaik yang akan diudang untuk mengikuti tahap seleksi selanjuntya
- Pengumuman hasil seleksi administrasi akan disampaikan via Portal Rekrutmen : cli.re/bnisy-career